SELAMAT DATANG DI TIP DAN TRIK MAS WAHYU


Minggu, 06 Februari 2011

CARA MATIKAN SOUND CARD ONBOARD



Ada sebagian PC yang menggabungkan sound cardnya langsung dengan motherbord (onboard). Bila Anda melihat dibagian belakang, bila speaker dan microphone tersebut menyatu pada satu port termasuk juga dengan konektor keyboard, mouse dan serialport, itu berarti Anda memiliki soundcard yang sudah onboard. Hal ini tidak seperti card yang memanfaatkan slot ekspansi, dimana Anda bisa sesuka hati mengganti atau mengup-grades sound card tersebut sesuai dengan keinginan Anda.
Hal ini tidak begitu mudah dilakukan pada PC yang menggunakan sound card ounboard. Untuk menguu-grade sound card onboard tersebut, Anda bisa mengangkat cip sound tersebut, tetapi hal ini sangat riskan sekali untuk dilakukan, karena bila Anda tidak mahir, bisa-bisa komponen disebelahnya menjadi rusak oleh solder Anda. 
          Cara yang mudah adalah mensetup CMOS pada saat komputer melakukan booting. Carilah bagian yang terpasang secara onboard, misalnya audio atau vga-nya, pastikan setting dalam BIOS tersebut fasilitas onboard telak tidak aktif.

           Atau Anda bisa memindah jumper pada motherboard sesuai dengan manual motherboard tersebut.



Baca juga Trik-trik berikut :



    2 komentar:

    1. Sangat membantu gan terima kasih :)

      BalasHapus
    2. piye ki artikel e ? ngerti komputer ora je ? jancok !

      BalasHapus

    reply to comment